Sabtu, 29 Oktober 2016

Pupuk Organik Cair Nutrifarm AG

pupuk organik cair nutrifarm ag

Pupuk Organik Cair

Nutrifarm AG  adalah suplemen atau pupuk pelengkap cair organik yang disemprotkan ke daun tanaman untuk memperbaiki pertumbuhan tanaman dan meningkatkan ketahanan dari pengaruh luar lingkungan tumbuh, sehingga tanaman tersebut lebih sehat kondisinya sehingga dapat memanfaatkan cahaya sinar matahari,air dan hara yang tersedia dalam tanah secara optimal.

Produk Nutrifarm AG Amway ini telah diuji efektivitasnya oleh lembaga resmi milik pemerintah yaitu Balai Penelitian Tanaman Sayuran yang berada dibawah koordinasi Badan Penelitian dan Pengembangan, Departemen pertanian. 

Pupuk organik cair, Nutrifarm AG telah mendapat Nomor Pendaftaran Pupuk : P838/BSP/VI/2002 dari Direktorat Jendral Bina Sarana Pertanian, Departemen Pertanian sebagai pupuk pelengkap cair.

Penyemprotan pupuk cair secara langsung pada bagian daun tanaman (foliar spraying) merupakan teknik terbaik pemenuhan nutrisi mikro bagi tanaman.

Penyemprotan pupuk organik NUTRIFARM AG melalui daun tanaman akan meningkatkan hasil panen serta kualitas panen. NUTRIFARM AG dapat disemprotkan pada tanaman pangan seperti padi dan jagung, tanaman hortikultura seperti cabai, kentang, bawang, apel, melon, papaya, dll serta dapat juga diaplikasikan pada tanaman keras atau perkebunan.

Dosis Pemakaian Pupuk Cair NUTRIFARM AG
Keterangan Pelarut  
  • 1 Liter Air 5 ml Satu botol NUTRIFARM AG (isi 1 Liter) dapat disemprotkan untuk lahan seluas 1 hektar.Larutkan APSA-800 WSC sesuai rekomendasi ke dalam larutan semprot Nutrifarm AG
         - 10 Liter Air 50 ml
         - 50 Liter Air 250 ml
         - 100 Liter Air 500 ml
  • Larutkan NUTRIFARM AG di dalam wadah sesuai dosis anjuran.
  • Larutkan APSA-800 WSC sesuai dengan dosis anjuran pada wadah yang sudah berisi larutan NUTRIFARM AG tadi.
  • Tuangkan larutan campuran tersebut pada tabung sprayer.
  • Tambahkan lagi air ke dalam tabung sprayer agar sesia dengan dosis pemakaian NUTRIFARM AG.
  • Lakukan penyemprotan pada pagi atau sore hari, hindari penyemprotan pada saat terik matahari.
  • Hindari penyemprotan saat akan turun hujan. Penyemprotan NUTRIFARM AG dan APSA-800 WSC selang satu jam sebelum turun hujan, tidak perlu disemprot ulang karena larutan semprot sudah merekat lebih sempurna di permukaan daun.
Isi: 1 liter
Harga pupuk cair Nutrifarm AG : -

Informasi produk dan konsultasi pupuk organik cair Nutrifarm AG bisa anda hubungi Kontak Admin.

0 comments

Posting Komentar